Jumat, 04 Mei 2012

Prediksi Valencia vs Villarreal (6 Mei 2012)

http://www1.pictures.zimbio.com/gi/Valencia+v+Villarreal+La+Liga+47z0mNNHyI3l.jpg
Prediksi dan Bursa Taruhan Valencia vs Villarreal, Liga Spanyol, Minggu 6 Mei 2012. Kemenangan dipertandingan ini akan memastikan Valencia mengenggam satu tiket Liga champions musim depan, namun tentunya ambisi tuan rumah kali ini tidak akan mereka dapatkan dengan mudah, Villarreal yang juga butuh poin untuk memastikan diri lolos dari jeratan digradasi pastinya akan memberikan perlawanan maksimal.

Ketika selama dua tahun beruntun mampu membawa sebuah klub nangkring di posisi tiga klasemen akhir liga, tentu tak terlalu istimewa kecuali di dalam liga tersebut ada duopoli Real Madrid dan Barcelona, Itulah situasi yang terus dialami Unai Emery selau bos Valencia.

Lantas mengapa Emery mendadak kesal dan marah saat hasil dua musim terakhir dijadikan dasar penilaian kinerjanya? Ya, pada awal pekan yang menyebut pelatih berusia 40 tahun itu sudah mentok dan peringkat tiga La Liga sekalipun tak bisa lagi dianggap prestasi.

Emery memetik opini tadi. Dengan tegas eks bos Almeria itu menyebut posisi tiga di Primera adalah target semua tim kecuali Madrid-Barca.

“Jangan lupa kami tim terbaik ketiga di Spanyol. Apa batasan tertinggi tim ini di liga? Peringkat tiga! Kenapa begitu? Karena ada Madrid dan Barcelona yang punya pemain terbaik dunia. Mereka menghancurkan tim-tim lain di La Liga,” ucap Emery di Las Provincias.

“Kami? Jika setiap tahun selalu saja ada klub yang mengambil pemain terbaik Valencia, liga akan tetap berjalan seperti itu. Mereka mengambil Juan Mata, David Villa, David Silva, dan mungkin saja nanti Jordi Alba. Saya mengerti jika fan ingin kami bersaing dengan dua monster itu tapi dalam 38 jornada rasanya mustahil,” lanjut Emery.

Mungkin saja kesabaran Emery saat itu sudah sampai di titik kulmunasi. Yang kelas alibi sang entrenador memang masuk akal dan sebagian porsi kritik pedas tadi juga pantas ditujukan untuk para petinggi klub.

Apalagi dengan situasi finansial tim terus bermasalah dan kekuatan tim terus bermasalah dan kekuatan yang terus digerogoti, logikanya Emery memang layak mendapat acungan jempol atas kemampuan membawa Valencia konsisten di papan atas liga.

Bukan itu saja, saat ini Emery juga sedang mengejar hattrick posisi tiga La Liga cuma dalam empat tahun karier melatih di Mestalla. Tentu saja Emery dan Valencia bakal semakin dekat dengan target apabila sukses menaklukkan Villarreal, Sabtu (5/5).

Head-To-Head Valencia vs Villarreal:
09 Jan 2012 (PLL) Villarreal 2 – 2 Valencia
11 Apr 2011 (PLL) Valencia 5 – 0 Villarreal
07 Jan 2011 (CDR) Villarreal 4 – 2 Valencia
22 Des 2010 (CDR) Valencia 0 – 0 Villarreal
21 Nov 2010 (PLL) Villarreal 1 – 1 Valencia

Lima Pertandingan Terakhir Valencia:
03 Mei 2012 (PLL) Valencia 4 – 0 Osasuna
29 Apr 2012 (PLL) Málaga 1 – 0 Valencia
27 Apr 2012 (PLE) Valencia 0 – 1 Atlético Madrid
23 Apr 2012 (PLL) Valencia 4 – 0 Real Betis
20 Apr 2012 (PLE) Atlético Madrid 4 – 2 Valencia

Lima Pertandingan Terakhir Villarreal:
02 Mei 2012 (PLL) Sporting Gijón 2 – 3 Villarreal
29 Apr 2012 (PLL) Villarreal 1 – 1 Osasuna
22 Apr 2012 (PLL) Real Sociedad 1 – 1 Villarreal
15 Apr 2012 (PLL) Villarreal 1 – 1 Racing Santander
13 Apr 2012 (PLL) Villarreal 2 – 1 Málaga

Prediksi susunan pemain Valencia vs Villarreal:
Valencia: Guaita, Adil Rami, Barragán, Jordi Alba, Ricardo Costa, Jérémy Mathieu, Albelda, Pablo Hernández, Tino Costa, Jonas, Roberto Soldado.
Villarreal: Diego López Rodríguez, Mateo Musacchio, Carlos Marchena, Cristian Zapata, Mario Gaspar, Hernán Arsenio Pérez, Marcos Senna, Borja Valero Iglesias, Bruno Soriano Llido, Jaume, Marco Ruben.

Bursa taruhan: 0 : 1 (atas)
Prosentase kemenangan: 57 : 43
Prediksi skor akhir: VALENCIA 3-1 VILLARREAL


Artikel Terkait



Tidak ada komentar:

Posting Komentar