Pernahkah Anda chatting dengan Windows
Live Messenger? Windows Live Messenger merupakan salah satu instan messenger
yang awalnya bernama MSN Messenger, lalu Windows Messenger. Program ini diluncurkan
oleh Microsoft sebagai pengganti MSN Messenger pada tanggal 19 Juni 2006.
Ketika menggunakan aplikasi ini, Anda
akan menemui iklan-iklan yang akan menemani Anda. Iklan adalah hal yang paling
mengganggu di semua messenger, khususnya di Window Live Messenger. Setiap
memulai Windows Live Messenger, mereka akan muncul, dan mengganggu Anda selama
mengobrol.
Bahkan ada beberapa dari iklan tersebut
yang membuat suara-suara aneh, dan suara-suara yang benar-benar mengganggu
Anda. Tapi sekarang, Anda bisa sedikit tenang. MSN AddsBlocker adalah aplikasi
kecil dan mudah digunakan, yang akan membantu Anda untuk memblokir atau menampilkan
iklan di Windows Live Messenger. (tabloid pc mild)
Download MSN AddsBlocker
Anda sedang membaca artikel tentang MSN AddsBlocker, Software Untuk Menghilangkan Iklan Yang Mengganggu Saat Chatting dan Anda bisa menemukan artikel MSN AddsBlocker, Software Untuk Menghilangkan Iklan Yang Mengganggu Saat Chatting ini dengan url http://gratisan69.blogspot.com/2012/01/msn-addsblocker-software-untuk.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel MSN AddsBlocker, Software Untuk Menghilangkan Iklan Yang Mengganggu Saat Chatting ini jika memang bermanfaat bagi Anda atau teman-teman Anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar