Krakatau adalah nama sebuah kelompok musik jazz-worldmusic Indonesia. Krakatau, yang namanya terinspirasi dari Gunung Krakatau, dimotori oleh Dwiki Dharmawan dan Pra Budi Dharma. Namun dalam perjalanan karirnya grup musik ini mengalami banyak pergantian personil hingga perubahan genre musiknya. Awalnya Krakatau memainkan jazz, rock dan fusion jazz, namun kini menjadi Jazz-Worldmusic.
Sepanjang karirnya Krakatau mengalami tiga kali perubahan besar. Formasi pertama adalah Pra Budi Dharma, Dwiki Dharmawan, Donny Suhendra dan Budhy Haryono. Formasi kedua adalah Pra Budi Dharma, Dwiki Dharmawan, Donny Suhendra, Indra Lesmana, Gilang Ramadhan dan Trie Utami.
Beberapa List Lagu Krakatau (4shared) :
Anda sedang membaca artikel tentang KRAKATAU dan Anda bisa menemukan artikel KRAKATAU ini dengan url https://gratisan69.blogspot.com/2011/12/krakatau.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel KRAKATAU ini jika memang bermanfaat bagi Anda atau teman-teman Anda, namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar