Naruto adalah manga dan anime karya Masashi Kishimoto. Bercerita seputar kehidupan tokoh utamanya, Naruto Uzumaki, seorang ninja remaja yang berisik, hiperaktif, dan ambisius dan petualangannya dalam mewujudkan keinginan untuk mendapatkan gelar Hokage, ninja terkuat di desanya.
Manga Naruto pertama kali diterbitkan di Jepang oleh Shueisha pada tahun 1999 dalam edisi ke 43 majalah Shonen Jump. Di Indonesia, manga ini diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Popularitas dan panjang seri Naruto sendiri (terutama di Jepang) menyaingi Dragon Ball karya Akira Toriyama, sedangkan serial anime Naruto, diproduksi oleh Studio Pierrot dan Aniplex, disiarkan secara perdana di Jepang oleh jaringan TV Tokyo dan juga oleh jaringan televisi satelit khusus anime, Animax
Naruto juga merupakan nama sebuah kota di Prefektur Tokushima, Jepang.
Berikut List OST Naruto
- 10 Orange Range - Viva Rock ( OST Naruto )
- 11 Stance Punks - No Boy No Cry ( OST Naruto )
- Akeboshi - Yellow Moon ( OST Naruto )
- Amadori - Soba Ni Iru Kara ( OST Naruto )
- Analog Fish - Speed ( OST Naruto )
- Asian Kungfu Generation - Haruka Kanata ( OST Naruto)
- Captain Straydum - Mountain a Go Go Two ( OST Naruto )
- Chaba - Parade ( OST Naruto )
- Flow - Go!!! ( OST Naruto )
- Flow - Remember ( OST Naruto )
- Gaga Sp - Hajimete Kimi To Shabetta ( OST Naruto )
- Home Made Kazoku - Nagareboshi ( OST Naruto )
- Kamen Rider Ryuuki - Alive A Life ( OST Naruto )
- Little by Little - Kanashimi Wo Yasashisa Ni ( OST Naruto )
- No Regret Life - Nakhusita Kotoba ( OST Naruto )
- Ore Ska Band - Pinocchio ( OST Naruto )
- Raico - Alive ( OST Naruto )
- Saboten - Scenario ( OST Naruto )
- Sambomaster - Seishun Kyosokyoku ( OST Naruto )
- Snorkel - Namikaze ( OST Naruto )
- Takeuchi Junko - Naruto Ondo ( OST Naruto )
- The Massmissile - Ima Made Nando Mo - ( OST Naruto )
- To @kira Kyosiro - Rocks ( OST Naruto )
- To @kira Kyosiro - Wind ( OST Naruto )
- Tube - Ding! Dong! Dang! ( OST Naruto )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar